Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Tepat di Hari Bhayangkara, Polsek LBJ Borgol Dua Tersangka Kasus Narkoba
Kadispora Labuhanbatu Ziarah Makam Pahlawan Peringati Hari Pramuka

Nusaperdana.com, Labuhanbatu - Kepala Dinas Pemuda Olahraga (Kadispora) Pemkab Labuhanbatu Hulwi, SE berziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Rantauprapat,(19-02-2022) dalam peringatan hari Pramuka ke 61 tahun.
Turut berziarah dalam kesempatan itu Ketua Kwarcab Pramuka Labuhanbatu Sentosa Pohan, pengurus Kwartir Daerah Sumatera Utara , Camat SE Labuhanbatu selaku Kamabiran, Ka Kwarran, Andalan Kwarcab, DKC dan Penegak Pandega.
Selain berziarah ke makam pahlawan, peringatan hari Pramuka kali ini juga diisi dengan lomba gerak jalan tingkat Penggalang dan Penegak Se-Labuhanbatu. Juga ada defille Kirap Tangkal Napza diiringi Drumband Yayasan Panglima Polem Rantau Prapat (PPR).
Peringatan hari Pramuka ke 61 tahun itu ditutup dengan pemberian tali asih oleh Kwartir Cabang Labuhanbatu kepada sesepuh yang telah mengabdikan diri demi kemajuan Gerakan Pramuka Labuhanbatu.(LB)
Berita Lainnya
Sinergi Pertamina Hulu Rokan dan Pertamina Lubricants Wujudkan Injeksi Perdana Surfaktan PHR24 di Proyek CEOR Balam South
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Malam Puncak HUT Bhayangkara ke-79 Polres Bengkalis Pecah, Deretan Tokoh Hadir, Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah di Simpang Jengkol
Polsek Siak Pastikan Situasi Aman dan Kondusif Saat Patroli Kamtibmas Pasca Unjuk Rasa di PT. SSL
Temuan LHP di Disdikpora Kampar Tahun 2023 Disaat Aidil Plt Kadis
Diduga Kades Kijang Jaya Jual 1 Unit Ruko Milik Desa
Langkah Nyata Kapolsek Tapung Hilir di Hari Bhayangkara ke 79: Jaga Gajah Liar dan Lindungi Warga
Kades Air Hitam: Kita Ke Kejati Riau Memenuhi Undangan Tim Satgas PKH Untuk Klarifikasi