Diduga Pungut SPP Rp26 Ribu per Bulan, SMP Negeri 4 Tapung Hulu Disorot
Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Oknum PNS dan P3K Paruh Waktu
Peringati Hari Jadi Bhayangkara Ke-74, PD IWO Tanjung Jabung Timur Berikan Ucapan Kepada Kepolisian
Nusaperdana.com, Muarasabak - Memperingati hari jadi Bhayangkara yang ke-74, tepatnya pada tanggal 1 Juli 2020. Pengurus Daerah Ikatan Wartawan Online (PD IWO) Kabupaten Tanjung Jabung Timur mengucapkan selamat untuk Kepolisian Negara Republik Indonesia.
“Semoga Kepolisian Negara Republik Indonesia semakin kuat dan berwibawa," kata Ketua IWO, Akhmad Sulian Firdaus, di Rumah IWO, kawasan Talang Babat, Muarasabak Barat, Tanjung Jabung Timur, Senin, (29/6/2020).
Kemudian, Ia bersama pengurus mengajak kepada seluruh masyarakat Tanjung Jabung Timur, mendukung upaya dan usaha kepolisian dalam menciptakan Kamtibmas yang lebih kondusif untuk menciptakan masyarakat yang makin produktif.
Serta, selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan di masa pandemi Covid-19 saat ini, menuju tatanan kehidupan baru atau New Normal.
"Saya mengajak kepada seluruh masyarakat untuk terus mendukung upaya Kepolisian Negara Republik Indonesia, khususnya Polres Tanjung Jabung Timur dalam menciptakan suasana yang kondusif dan masyarakat yang produktif. Sekali lagi, selamat hari Bhayangkara ke-74. Bravo Kepolisian Negara Republik Indonesia," imbuhnya. (ygo)

Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Plt Kadis PUPR Kampar Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar, Tegaskan Komitmen Pembangunan Infrastruktur
Pemuda di Tapung Hulu Dibegal 2 OTK, Motor dan HP Raib
Dana BOS SMPN 4 Tapung Hulu Disorot, Warga Minta Kejari-Inspektorat Turun Tangan
Kapolres Kampar Apresiasi Brimob Renovasi Jembatan Gobah, Infrastruktur Vital Warga
Pemuda Kampar Ajak Masyarakat Pahami Risiko KSO PT Agrinas terhadap Program PPTKH–TORA
Polres Kampar Bergerak, Olah TKP Sengketa Lahan 50 Hektare di Desa Sei Kijang
Aula Stanum Mangkrak, Dana PI Rp6 Miliar Disorot, LPPNRI Kampar Desak Kejaksaan Tindaklanjuti Laporan