Kiprah Kesatria FIRE Sebagai Benteng Keselamatan di Blok Rokan
DPD Pepabri Riau Kunjungi Pengurus DPC Pepabri Kabupaten Bengkalis
Bupati Inhil Terima Kunjungan Kerja Konsulat Malaysia Terkait Program Malaysia Peduli
Nusaperdana.com, Indragiri Hilir - Bupati Indragiri Hilir HM Wardan menerima kunjungan Konsulat Malaysia yang berkedudukan di Pekanbaru Puan Wan Nurshima Wan Jusoh di Kediaman rumah dinas Bupati Inhil, Tembilahan, Selasa, (13/12/22).
Adapun tujuan kedatangan Konsulat Malaysia ke Kabupaten Indragiri Hilir menyerahkan bantuan terkait program Malaysia peduli, bantuan tersebut di tujukan untuk korban abrasi di desa Simpang Tiga Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir, yang terjadi pada hari minggu tanggal 31 Juli 2022 yang lalu.
Bantuan uang tunai sebesar 60 juta yang di serahkan Konsulat Malaysia Puan Wan Nurshima Wan Jusoh tersebut di terima secara simbolis oleh Bupati H.M Wardan di saksikan langsung oleh Staf Ahli Bupati Hj. Zulaikhah Wardan, Asisten 1 Setdakab Inhil, beberapa kepala OPD, Camat Enok serta perwakilan warga desa Simpang Tiga Kecamatan Enok.
Berita Lainnya
Wabup H Syamsuddin Uti Lepas Keberangkatan Jemaah Calon Haji
Pemda Toraja Utara Serahkan Bantuan 1 Unit Mobil Jenazah, CSR dari Bank Sulselbar ke Rumah Sakit Elim Rantepao
KKP Kelas III Tembilahan dan Kodim 0314/Inhil Gelar Penyemprotan Lingkungan Makodim
Pj Bupati Jadi Narasumber di Seminar GMK dan LMND Kampar
Jelang Berbuka Puasa, Pj Bupati Kampar Tinjau Pasar Kampa dan Pasar Bangkinang Kota
Alwi Siswa Berprestasi dari SMAN 8 Tator Sejak Kecil Tinggal Bersama Nenek, Orthan: Sampai Sekarang Dia Tidak Tahu Dimana Bapaknya
Gubernur Ansar Akan Tingkatkan Kesejahteraan Guru
Komedian Barru, Wa'Dennu hadiri Deklarasi ODF Tanete Rilau