Lakalantas, Dua Siswa MAN 1 Tembilahan Tewas Saat Menuju Air Terjun Tembulun

Nusaperdana.com, Indragiri Hilir - Kecelakan yang menewaskan dua siswa MAN 1 Tembilahan di Kecamatan kemuning, Kabupaten Inhil, Selasa (9/6/2020).
Dalam peristiwa tersebut dibenarkan Kapolsek Kemuning Kompol Benhardi, SH saat dikonfirmasi langsung KILASRIAU.com melalui via selulernya bahwa telah terjadi kecelakan siswa MAN 1 Tembilahan
"Ya kejadian itu benar," kata Kompol Benhardi, SH
Lebih lanjut, Polsek Kemuning Kompol Benhardi, SH menuturkan bahwa sekarang tim masih melakukan olah TKP.
"Saat ini tim saya masih dalam penyelidikan olah TKP," ucapnya.
Selain itu polsek kemuning Kompol Benhardi, SH mengatakan bahwa siaswa ini tujuannya adalah ingin pergi reekreasi ke Air Terjun Tembulun namun nas sebelum penghabisan tikungan salah satu siswa tersebut menabrak mobil truk yang ada di depan.
"Dugaan sementara kejadian kecelakan tersebut bahwa salah salah satu pengendara tersebut menambrak mobil truk yang ada didepanya," tutupnya.
Berita Lainnya
Jaga keselamatan dan keamanan dalam operasi perusahaan, PHR Imbau Masyarakat Tidak Beraktivitas di Area Obvitnas
Pekanbaru Bisa Kendalikan Inflasi, Wamendag Tinjau Pasar Cik Puan
Harga Kelapa di Bengkalis Capai Rp12 Ribu Per Kilogram
Dihadiri Bupati Bengkalis dan Bupati Tanah Datar, Warga IKTD Duri Gelar Halal Bi Halal
Bimbingan Manasik Haji Kabupaten Indragiri Hilir 2025
Korban Tenggelam di Sungai Kampar Ditemukan Setelah Pencarian 24 Jam, Tim Gabungan Berhasil
Bupati Inhil Dukung Penuh Pengembangan Sepak Bola, Kursus Lisensi D PSSI Resmi Dibuka
Polres Kampar Ringkus Pelaku Pencabulan dan Persetubuhan Anak Dibawah Umur, Tersangka Dikenal Dekat Korban