Pemkab Siak Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla.
Puluhan Masyarakat Desa Kijang Jaya Demo Kantor Desa dan BPD
Lewat Imigrasi Kuala Tungkal Go To School, Kanwil Imigrasi Jambi Dukung Sosialisasi Bahaya TPPO dan TPPM

Nusaperdana.com, Kuala Tungkal - Sebagai wujud nyata merealisasikan 13 program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI khususnya terkait pencegahan tindak pidana penjualan orang (TPPO) dan tindak pidana pekerja migran (TPPM), Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kualatungkal melaksanakan program Imigrasi Kualatungkal Go To School, Kamis (24/4/2025).
Kegiatan ini dilaksanakan dalam upaya memberikan edukasi keimigrasian dan modus-modus TPPO/TPPM kepada Siswa/i kelas 12 menjelang kelulusan dari SMA.
Dilaksanakan mulai pukul 09.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB, dimana materi edukasi Imigrasi Kualatungkal Go To School, dibawakan langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kualatungkal, Andriw Guntur.
Terpisah, Kakanwil Ditjen Imigrasi Jambi Wahyu Hidayat menjelaskan, lewat kegiatan tersebut, pihaknya berupaya menjelaskan tentang bahaya dan modus TPPO, kiat menghindari diri TPPO/TPPO, Paspor, dan Proses Keluar/Masuk dari Indonesia.
"Dengan program Imigrasi Kualatungkal Go To School ini Siswa/i SMA khususnya yg akan segera lulus dapat membentengi diri dari modus sindikat TPPO/TPPM," pungkas Wahyu Hidayat.
(Karto/rls)
Berita Lainnya
Ramadhan Tiba, Ketua DPRD Kepri Iman Sutiawan Berbagi Sembako
LBH Pers SMSI Riau Siap Dampingi Masyarakat Hadapi Masalah Hukum
Gubernur Ansar Sampaikan Gagasan Upaya Peningkatan Layanan Kesehatan dan Nakes kepada Menkes RI
Srikandi PLN Turut Berperan Dalam Komisioning GI 150 kV Talisayan sebagai Wujud Semangat Hari Pahlawan
Kunjungi Proyek Pembangunan TL 150 kV GI Malifut - GI Tobelo, EVP MKJ PLN Tegaskan Komitmen PLN untuk Memperkuat Infrastruktur Kelistrikan di Maluku Utara
Membanggakan, Teknik Sipil UNISI Raih Juara 1 Lomba Tingkat Nasional
SMSI Gagas RM Margono Djojohadikoesoemo Menjadi Pahlawan Nasional, Dukungan Kian Menguat
Pembangunan Kelurahan Dinilai Tertinggal, Ferryandi Janjikan Anggaran Sama Dengan Di Desa