Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Tepat di Hari Bhayangkara, Polsek LBJ Borgol Dua Tersangka Kasus Narkoba
Temuan LHP di Disdikpora Kampar Tahun 2023 Disaat Aidil Plt Kadis
Lewat Imigrasi Kuala Tungkal Go To School, Kanwil Imigrasi Jambi Dukung Sosialisasi Bahaya TPPO dan TPPM

Nusaperdana.com, Kuala Tungkal - Sebagai wujud nyata merealisasikan 13 program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI khususnya terkait pencegahan tindak pidana penjualan orang (TPPO) dan tindak pidana pekerja migran (TPPM), Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kualatungkal melaksanakan program Imigrasi Kualatungkal Go To School, Kamis (24/4/2025).
Kegiatan ini dilaksanakan dalam upaya memberikan edukasi keimigrasian dan modus-modus TPPO/TPPM kepada Siswa/i kelas 12 menjelang kelulusan dari SMA.
Dilaksanakan mulai pukul 09.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB, dimana materi edukasi Imigrasi Kualatungkal Go To School, dibawakan langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kualatungkal, Andriw Guntur.
Terpisah, Kakanwil Ditjen Imigrasi Jambi Wahyu Hidayat menjelaskan, lewat kegiatan tersebut, pihaknya berupaya menjelaskan tentang bahaya dan modus TPPO, kiat menghindari diri TPPO/TPPO, Paspor, dan Proses Keluar/Masuk dari Indonesia.
"Dengan program Imigrasi Kualatungkal Go To School ini Siswa/i SMA khususnya yg akan segera lulus dapat membentengi diri dari modus sindikat TPPO/TPPM," pungkas Wahyu Hidayat.
(Karto/rls)
Berita Lainnya
Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNISI Matangkan Persiapan Akreditasi Prodi Bisnis Digital
HJ. Syafni Zuryanti Pimpin Rapat Evaluasi Strategis untuk Penguatan STIKes Husada dan UNISI
Sambut Tahun Baru Hijriyah 1447 : Refleksi dan Harapan
BAZNAS dan Zakat : Menuju Optimalisasi Pengelolaan Zakat di Indonesia
Tim Raga Patroli Malam di Inhil Pastikan Keamanan Warga
Ramadhan Tiba, Ketua DPRD Kepri Iman Sutiawan Berbagi Sembako
LBH Pers SMSI Riau Siap Dampingi Masyarakat Hadapi Masalah Hukum
Gubernur Ansar Sampaikan Gagasan Upaya Peningkatan Layanan Kesehatan dan Nakes kepada Menkes RI