Puluhan Masyarakat Desa Kijang Jaya Demo Kantor Desa dan BPD
Plt. Kadis Kesehatan Apresiasi Nakes di Pos Pelayanan Mudik Lebaran
Percepatan Entri Data Usulan Desa, TPP P3MD Suro Makmur Laksanakan IST SIPD

Nusaperdana.com, Aceh Singkil - Tenaga Pendamping Profesional Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kecamatan Suro Makmur inisiasi pelaksanaan pengimputan Data Usulan Desa kedalam Portal Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD) kepada Desa-desa dalam Kecamatan setempat pada Kamis (04/02/2021)
Kegiatan tersebut merupakan tindak lanjut dari surat Sekretaris Daerah Nomor 050/273 tentang Pelatihan Aplikasi SIPD. Hal ini mengingat telah rampungnya pelaksanaan Musrenbang dari setiap desa.
Muhammad Yamin, Pendamping Lokal Desa selaku narasumber pada pelaksanaan Inservice Training SIPD tersebut mengatakan kegiatan direncakan dua hari yakni kamis dan Jum'at. "Kita laksanakan dua hari, kamis sampai jum'at" katany Yamin
Doa menambahkan, kegiatan ini dilaksanakan guna memberi pemahaman bagi operator data entry desa nantinya agar maksimal dalam melakukan pengimputan data usulan desa ke SIPD "agar operator dan perangkat memahami secara benar bagaimana cara entry data" pungkasnya
Menurutnya, hal ini menajadi penting mengingat ditahun-tahun sebelumnya banyak usulan desa yang diusulkan tidak tertamping dalam APBK Aceh Singkil. "Kita berharap dengan cepat selesai pengimputan usulan kedepan akan bnyak program pembangunan yang masuk ke Kecamatan Suro Makmur" harpanya
Diketahui, dalam pelaksanaan hari pertama IST tersebut dihadiri 9 dari 11 desa yang ada di Kecamatan Suro Makmur.
"Semoga besok (Jum'at-red) bisa Full semua Desa" tutup Yamin. (Sulaiman)
Berita Lainnya
Rakor bersama Gubernur Riau, Wabup Husni Sampai Sejumlah Usulan Pembangunan
Puluhan Masyarakat Desa Kijang Jaya Demo Kantor Desa dan BPD
Pemkab Siak Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla.
Meriahkan HBP, Kalapas IIA Bangkinang Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Narapidana
Bupati Kasmarni Hadiri Halal Bihalal Pengurus DPD Partai Gerindra
Kadis Kominfotik Bengkalis Buka Rapat Penyusunan Domain SIA-SPBE
Wabup Siak Ajak ASN Tetap Fokus Kerja Meski Kondisi Keuangan Belum Stabil
Tumpukan Sampah di Pekanbaru Memprihatinkan: Wali Kota dan Kapolda Riau Beri Peringatan