Bersama Kajari Bupati Bengkalis Tinjau Rumah Rehabilitasi Narkotika di RSUD Mandau
Nusaperdana.com,Mandau - Bupati Bengkalis Kasmarni bersama Kepala Kejaksaan Negeri Bengkalis Zainur tinjau ruangan perencanaan rehabilitasi korban narkotika di RSUD Mandau,Senin (28/11).
"Peninjauan ini dilakukan untuk memastikan kesiapan rumah rehabilitasi narkotika yang ada di RSUD Mandau," ucap Bupati Kasmarni yang juga di dampingi Dirut RSUD Mandau dr. Chairiah dan Dokter Spesialis rehabilitasi Narkoba Roslinda.

Ia mengatakan dimana tempat rehabilitasi tersebut menjadi salah satu cara menyelesaikan permasalahan narkoba di wilayah Kabupaten Bengkalis. Ketika ada yang terdeteksi menggunakan narkoba lalu diberi sanksi dan kita biarkan begitu saja, jelas itu tidak menyelesaikan masalah, perlu di rehabilitasi agar tidak terjerumus lagi dan benar-benar sembuh dari ketergantungannya terhadap narkoba.
"Dengan dibangunnya tempat rehabilitasi di RSUD Mandau, kita berharap ke depannya korban narkoba khususnya yang di Kabupaten Bengkalis bisa direhabilitasi di RSUD Mandau, agar nantinya mereka bisa sehat jasmani dan rohani," pungkasnya.**

Berita Lainnya
Kepala Desa Senama Nenek Diduga Jadi Dalang Konflik, Lahan 2.800 Hektare Dijadikan Arena Perebutan Kuasa
Hutan Hulu Kampar Dibabat, Air Terjun Gulamo Terancam: Masyarakat Minta Aparat Bertindak Cepat
Eks Kades Indra Sakti Dituntut 8 Tahun Penjara, Jaksa Tegaskan Ada Penyalahgunaan Wewenang Tanah Transmigrasi
DPRD Kampar Gelar Paripurna Laporan Reses, Aspirasi Rakyat Jadi Penentu Arah Pembangunan
Syukuran HUT Intelijen Polri, Polres Inhil Dorong Loyalitas dan Sinergi Personel
Polres Kampar Bekali Penyidik dengan KUHP & KUHAP Baru, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Jamin Keadilan
LKBH Semoga Berkah UNISI Resmi Jadi Pemenang Posbakum, Pengadilan Agama Tembilahan dan LKBH Teken MoU dan SPK
Instruksi BUPATI Bengkalis, Disdagperinda Imbau Seluruh SPBU di Setiap Kecamatan Prioritaskan Penyaluran BBM Untuk Masyarakat