Satpol PP Kampar Amankan 2 Wanita dan 84 Botol Miras Disaat Razia
Sosok Imam Syafii Kepsek SMAN 5 Berupaya Lakukan Perubahan
Sengaja Mengulur Waktu, BAWASLU Inhil Diduga
Ditengah Pandemi Covid-19, YR15 CI Duri Sempatkan Waktu Berbagai Sembako ke Panti Asuhan

Nusaperdana.com, Duri - Kebersamaan dan saling berbagi menjadi salah satu Motto anak-anak muda yang Tergabung di Yamaha R15 club Indonesia @ Duri, Hal itu sudah menjadi agenda rutin sebagai gerakan bakti sosial yang sering dilakukannya.
Seperti halnya Hari ini Ditengah Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat anak-anak muda itu untuk berbagai Sembako berupa beras, telor, gula, teh, Indomie, susu dan Minyak goreng serta nasi kotak ke pantai asuhan Sayang Omak dan Panti Asuhan Ar Rahman. Minggu (26/04/2020).
"Alhamdulillah hari ini kita sudah salurkan bantuan sembako di 2 Panti Asuhan yaitu Panti Asuhan Sayang Omak dan Panti asuhan Ar Rahman. Ucap ketua umum YR 15 CI @ Duri Helmi Kepada Nusaperdana.com
Jelas Helmi menuturkan kegiatan hari ini adalah adalah gerakan sosial bentuk kepedulian kami dalam berbagi kepada sesama , Alhamdulillah semua berjalan lancar.
Lebih lanjut mewakili teman-teman Helmi mengucapkan terimakasih kepada seluruh donatur yang sudah bekerja sama, Smoga apa yang kita lakukan dapat menjadi amal ibadah kita semua. (putra)
Berita Lainnya
Cegah Corona, Polsek Tualang Bersama IWO Kab Siak Bagikan Masker Gratis Kepada Jemaat di Gereja GNKP - Indonesia Jemaat Perawang
Gebyar Kampung Keluarga Berkualitas Bengkalis Tahun 2022 Resmi Dibuka
Pantai Solop Diserbu Wisatawan Saat Libur Lebaran
Bupati HM Wardan Kukuhkan Pengurus Forum Silaturrahmi dan Komunikasi Ulama Umara Inhil
Pemprov Kepri Kejar Peringkat 'Informatif' dalam Keterbukaan Informasi Publik
Dewan Dakwah Kampar Adakan Safari Ramadhan Sekaligus Pemberian Santunan di Mushollah At-Thohiriyah Pulau Jambu
Kapolres Bogor Ziarah Ke Makam Ustadz Arifin Ilham
Kapolres Hadiri Upacara Hari Jadi Kabupaten Kampar Ke-73