Sempat Buron, Polsek Tambang Ringkus Pria Pemerkosa Remaja di Bawah Umur
Polres Bengkalis Gelar Paparan Capaian Kinerja di Sepanjang Tahun 2025
Kasus Cabul, Polres Inhu Kembali Ringkus Tiga Pelaku, Dua Masih Buron
Isi Seminar Legislatif Polbeng, Askori Paparkan Fungsi dan Kewenangan Anggota DPRD
Nusaperdana.com, Bengkalis - Wakil Ketua Komisi II Askori yang merupakan anggota DPRD Dapil Bengkalis-Bantan mengisi seminar Legislatif yang di taja oleh Politeknik Negeri Bengkalis, Sabtu (13/03).
Acara yang berlangsung di Gedung Utama Politkenik Negeri Bengkalis yang dimulai pada pukul 08.00 Wib, turut dihadiri Ketua DPRD H. Khairul Umam melalui Video Conference.
DiKutip dari situs Resmi Humas DPRD Seminar legislatif tersebut berisi tentang kedudukan dan fungsi lembaga legislatif dalam struktur pemerintahan sebagai pedoman untuk menjalankan lembaga pemerintahan.

Didampingi Wakil Direktur II Polbeng Guswandi, Askori memberi penjelasan kepada mahasiswa tentang fungsi lembaga legislatif dalam struktur pemerintahan khususnya peran DPRD di dalam menjalankan roda Pemerintahan Kabupaten Bengkalis.
Askori menyampaikan seminar Legislatif ini dipaparkan kepada mahasiswa agar mereka paham apa fungsi dan kewenangan anggota DPRD Bengkalis kepada pemerintah daerah untuk menyampaikan aspirasi masyarakat dalam memajuan daerah
"Dan supaya adik-adik mahasiswa memiliki motivasi untuk memajukan daerah ini dan memiliki jiwa yang baik sebagai generasi penerus kepemimpinan untuk memajukan daerah Bengkalis," tutupnya. (Putra)

Berita Lainnya
LKBH Semoga Berkah UNISI Resmi Jadi Pemenang Posbakum, Pengadilan Agama Tembilahan dan LKBH Teken MoU dan SPK
Instruksi BUPATI Bengkalis, Disdagperinda Imbau Seluruh SPBU di Setiap Kecamatan Prioritaskan Penyaluran BBM Untuk Masyarakat
Sempat Buron, Polsek Tambang Ringkus Pria Pemerkosa Remaja di Bawah Umur
Gugatan PMH dan Wanprestasi Kandas, PN Bangkinang Putus Perkara Lahan 50 Hektare NO
Sejumlah Pencapain dan Penghargaan Diraih Kejari Bengkalis di Akhir Tahun 2025
Ribuan Masyarakat Bengkalis Hadiri PWI Night Fest dan CFN UMKM Dalam Rangka HPN 2026
Polres Bengkalis Gelar Paparan Capaian Kinerja di Sepanjang Tahun 2025
Serahkan Rumah Layak Huni di Ganting Damai, Bupati Kampar Tegaskan Sinergi dengan Baznas untuk Entaskan Kemiskinan