Fakultas Ilmu Hukum UNISI Gelar PKKMB Mahasiswa RPL
Wartawan Gelar Aksi Damai Minta Kadisminfotik Kepri Hasan di Copot
Satpol PP Imbau PKL Sepanjang Jalan Sudirman Duri Patuhi Aturan
Nusaperdana.com,Mandau - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Mandau turun ke jalan Sudirman Duri dalam rangka Sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) kepada Pedang Kaki Lima (PKL), Selasa (7/11/2023) siang.
Pada sosialisasi kali ini, Satpol PP Mandau yang dipimpin oleh Kasatpol PP Bengkalis Hengki Irawan diwakili Kabid Trantibbum Syamsul Alam menghimbau kepada PKL agar mengikuti aturan yang telah ditentukan untuk berjualan.
"Kita menghimbau kepada Pedang Kaki Lima (PKL) yang ada di sepanjang jalan Sudirman dan Pasar Duri agar mengikuti aturan yang telah ditentukan," ucap Kabid Trantibbum Bengkalis Syamsul Alam saat di konfirmasi awak media saat di lapangan.
Mantan Lurah Gajah Sakti itu menyebutkan, tidak melarang para PKL untuk berjualan, tapi jangan melewati batas atau garis kuning yang ada di sepanjang jalan Sudirman maupun di Pasar Duri.
"Ini kita sampaikan, untuk bertujuan menghindari kemacetan di sepanjang jalan Sudirman, khususnya di Pasar Duri," pungkasnya.
Sosialisasi berjalan lancar, para PKL saat di beri himbau langsung mengeser dangangannya sampai batas yang telah ditentukan atau garis kuning yang ada di sepanjang jalan Sudirman Duri.**
Berita Lainnya
Seorang ASN Ditemukan Tak Bernyawa di Toilet Mesjid Kantor Walikota Pekanbaru
Komitmen Menangkan KBS, PAN Kerahkan Kekuatan di Pilkada Bengkalis
Penundaan Sidang Limbah PKS PT.SIPP , Korban Mohon Majelis Hakim Memberi Keadilan
Cek Kesiapan PSBB, 5 Polres di Riau Lakukan Apel Konsolidasi
Seminar di Musdalub IWO Sumut, Peran Media Sangat Bantu di Tengah Pandemi
Para Tokoh Kepri Ikuti Fun Bike
Wabup Inhil Hadiri Musrenbangnas di Jakarta
Raih Medali Porprov, Personel Polres Inhil Dapat Penghargaan dari Kapolres