Satpol PP Kampar Amankan 2 Wanita dan 84 Botol Miras Disaat Razia
Sosok Imam Syafii Kepsek SMAN 5 Berupaya Lakukan Perubahan
Sengaja Mengulur Waktu, BAWASLU Inhil Diduga
Kunjungi Atlet MPBC Duri, KONI Bengkalis Bantu Pembelian Bola untuk Latihan

Nusaperdana.com, Duri - Ketua KONI Kabupaten Bengkalis Darma Firdaus Sitompul bersama beberapa Pengurus Cabor Kunjungi Atlet Basketball yang tergabung di Club Mandau Pinggir Basketball Club (MPBC) dan sekaligus memberikan bantuan Pembelian Bola Untuk latihan sehari-hari.
Kunjungan dan penyerahan bantuan yang berlangsung di lapangan Basketball SMAN 2 jalan Hangtuah simpang Pokok jengkol Duri tersebut dalam rangka pencarian atlet basket berbakat untuk memperkuat bengkalis dalam ajang porprov 2022 mendatang.
Ini adalah bagian dari program kerja KONI Bengkalis selain memberi motivasi juga ingin bersilaturahmi langsung kepada Atlet-Atlet Terbaik yang ada di kabupaten Bengkalis.Ucap Ketua KONI Bengkalis Darma Firdaus Sitompul kepada Nusaperdana.com usai menyerahkan bantuan. Kamis (10/09/2020) sore sekitar pukul 17.30 wib
"Bantuan pembelian Bola Untuk latihan ini adalah salah satu bentuk pembinaan kita kepada Atlet " jelas Pria yang akrab disapa Ucok itu.
Sementara itu Pembina MPBC Fahmi S.Pd saat menerima Bantuan Pembelian Bola Untuk latihan tersebut, mengucapkan sangat Ber terimakasih kepada KONI Bengkalis
"Alhamdulillah kami senang karena ketua KONI Darma Firdaus Sitompul secara langsung memberikan dukungan dan bantuan kepada kami untuk memajukan basket khususnya untuk daerah duri".Ucap Fahmi yang juga pelatih MPBC itu
Semoga dengan Bantuan ini kami bisa lebih giat berlatih dan dapat mewujudkan keinginan ketua Koni untuk meraih prestasi gemilang yang akan datang. Terangnya. (putra)
Berita Lainnya
Pupuk Bersubsidi Dikabarkan Hilang Sebanyak 480 Ton, Begini Penjelasannya
H. Bustami HY Serahkan Bantuan pada Korban Angin Ribut
Paripurna ke-10, Wabup Inhil Sampaikan Jawaban Terhadap Pandangan Umum Fraksi Terhadap 3 Usulan Ranperda
Roadshow Badan Saksi DPW PAN Riau di Bengkalis Untuk Pemenangan Pemilu 2024
Direktur PDAM Kampar Kecewa Atas Tuduhan PT Khairani Delisa Putri
Camat Tapung Sebut Penghitungan Ulang Surat Suara Pilkades Sumber Makmur Keputusan Bupati Kampar
Jum'at Berkah Polsek Mandau Antarkan Sembako Kerumah Warga Kurang Mampu
Bupati HM Wardan Bersama Unsur Forkopimda Sambut Kunker Gubri Syamsuar ke Inhil