Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Lokasi Judi Sabung Ayam Digerebek, Komitmen Polres Toraja Utara untuk Berantas Judi

Nusaperdana.com, Toraja Utara - Personel Polsek Rantepao dibackup oleh Personil Polres Toraja Utara menggagalkan aktivitas judi jenis sabung ayam di Tongkonan Barra'-barra' Lembang To'rea Benteng Ka'do, Kecamatan Taikala, Kamis (13/2/2020) siang.
Pembubaran dipimpin langsung oleh Kapolsek Rantepao Kompol Marthen Buttu didampingi Kasat Sabhara AKP Daryatmo SE.
Saat belasan personel Polsek Rantepao yang dibackup oleh Personil Toraja Utara tiba dilokasi, para pelaku diduga akan melakukan judi sabung ayam langsung membubarkan diri, dan membawa kabur ayam aduan.
Saat dikonfirmasi terpisah, Kapolres Toraja Utara AKBP Yudha Wirajati mengatakan, penggerebekan tersebut dilakukan beradasarkan sumber informasi warga yang resah dengan aktivitas sabung ayam yang diduga melakukan perjudian.
Kapolres Toraja Utara menambahkan, untuk mengantisipasi maraknya penyakit masyarakat, Polres Toraja Utara bersama Polsek jajaran akan menindak tegas semua bentuk praktik perjudian dan penyakit masyarakat lainnya.
"Tidak ada barang bukti yang diamankan, namun setidaknya judi jenis sabung ayam tidak terlaksanakan," ujar AKBP Yudha.
"Ini merupakan komitmen kami untuk memberantas penyakit masyarakat, khususnya di wilayah hukum Polres Toraja Utara," tutupnya. (Hms/Arie)
Berita Lainnya
Sinergi Pertamina Hulu Rokan dan Pertamina Lubricants Wujudkan Injeksi Perdana Surfaktan PHR24 di Proyek CEOR Balam South
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Malam Puncak HUT Bhayangkara ke-79 Polres Bengkalis Pecah, Deretan Tokoh Hadir, Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah di Simpang Jengkol
Polsek Siak Pastikan Situasi Aman dan Kondusif Saat Patroli Kamtibmas Pasca Unjuk Rasa di PT. SSL
Bupati Inhil Dukung Kafilah pada Malam Pembukaan MTQ ke-43 Tingkat Provinsi Riau
Temuan LHP di Disdikpora Kampar Tahun 2023 Disaat Aidil Plt Kadis
Diduga Kades Kijang Jaya Jual 1 Unit Ruko Milik Desa
Langkah Nyata Kapolsek Tapung Hilir di Hari Bhayangkara ke 79: Jaga Gajah Liar dan Lindungi Warga