Rindam Jaya Latih 75 Prajurit Brigif 1 Mekanis /PIK Mengemudi Ranpur Anoa
Jakarta - Prajurit-prajurit Brigif 1 Mekanis/Pam Ibu Kota mengikuti pelatihan mengemudi yang dilaksanakan oleh Rindam Jaya selama 2 minggu.
Pelatihan ini telah dibuka oleh Kabaglat Rindam Jaya Kol Inf Handoko Prasetyo, S.I.P di Rindam Jaya jl. Raya Condet Kel. Gedong Kec. Pasar Rebo Jakarta Timur. Selasa (13/06/19)
Kegiatan penataran ini dilaksanakan untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan awak ranpur anoa yang dipunyai oleh satuan jajaran Brigif 1 Mekanis Pam Ibu Kota/Jaya sakti khususnya para pejabat pengemudi ranpur anoa agar tercapainya tugas pokok satuan jajaran Brigif 1 pam ibu kota ,kata Kol Inf Handoko dalam amanat Danrindam yang disampaikan.
Penataran mengikuti pelatihan di pusdikkav padalarang bandung selama 5 hari, dimana pusdikkav membekali petatar dengan teori dan praktek mengemudi kendaraan ringan dan kendaraan tempur anoa, selanjutnyaŕ melaksanakan praktek mengemudi kendaraan tempur anoa selama 7 hari dengan bermacam macam medan di daerah serap depok dengan didampingi para pelatih dari rindam dan pusdikkav.
Penataran ini rencananya akan di tutup oleh Danrindam jaya Kol Inf Ketut Gede pastika , S.E pada rabu 26 juni 2019 di serap Depok jawa barat.
Berita Lainnya
Meskipun Hujan Warga Anggur Merah Tetap Antusias Hadiri Reses Khairul Umam
Bupati Inhil Hadiri Pembukaan Operasi Katarak Gratis di RSUD Puri Husada
Disaksikan Bupati, Ribuan Masyarakat Ikuti Pawai Ta'aruf Pembukaan MTQ ke 14 Muara Basung
Kenaikan Cabe, Ini Penjelasan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Koperasi UKM Riau
Gowes Bareng dan Tanam Seribu Pohon Meriahkan Milad Kabupaten Asahan ke-76
Mobil Ambulance UPT Puskesmas Pulau Gadang Malah Digunakan Mengangkut Kayu
Kapolres Inhil Bersama Ketua Bhayangkari Tinjau Pelaksanaan Vaksin Anak
IDI Inhil Serahkan Bantuan Uang Tunai Kepada 5 Siswa SDN 007 Tembilahan