Badan Kesbangpol Inhil Lepas Siswa PKL dari SMK 1 Tembilahan
NUSAPERDANA –TEMBILAHAN– Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) mengadakan pelepasan siswa PKL dari SMK 1 Tembilahan yang di laksanakan di kantor Badan Kesbangpol, Jalan Akasia, Tembilahan , Rabu, ( 27/11/2019) siang. Pelepasan yang di hadiri secara langsung oleh ketua Kesbangpol di dalam acara tersebut ketua Kesbangpol juga bemberikan beberapa bingkisan kepada para anak anak magang tersebut beliau juga mengirimkan karangan bunga ke SMK 1 Tembilahan sebagai rasa terimakasih kepada sekolahan tersebut yang sudah mempercayakan siswanya ke Badan Kesbangpol untuk melaksanakan magang. "Kami mengucapkan terima kasih setinggi-tingginya kepada sekolah SMK 1 Tembilahan yang telah memilih Kesbangpol sebagai tempat PKL daripada anak ini," sebut Kepala Badan Kesbangpol Inhil. "Harapan kedepannya ini ada evaluasi dari sekolah terhadap apa-apa yang diterima oleh anak-anak ini selama dia melaksanakan PKL sehingga kedepannya nya program PKL ini akan semakin baik dan juga bermanfaat bagi anak-anak itu kedepannya dan saya sangat berterima kasih pada anak-anak itu karena sangat membantu terhadap pekerjaan-pekerjaan yang ditugaskan kepada mereka dalam rangka menambah ilmu nya sendiri," harapnya. "Saya sangat senang berada di sini karna orangnya sangatlah baik , berat hati saya untuk meninggalkan tempat ini karna kami sudah seperti keluarga,"sebut elisa siswa PKL. (Safar)

Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Didemo Dua Kali, Galian C di Sungai Jalau Tetap Beroperasi, LPPNRI Kampar: Negara Jangan Kalah oleh Pelanggar Hukum
Mantan Kades Indra Sakti Divonis 7 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Lahan Transmigrasi
Shaqilla Azzahra, Siswa SDN 001 Tembilahan Kota Terima Anugerah Award Internasional di IRFW 2026
FH Unilak Study Visit ke Kuala Lumpur, Mahasiswa Dibekali Wawasan Hukum Internasional
Bupati Kasmarni Kunjungi Desa Bantan Timur, Perkuat Pendidikan Ramah Anak dan Pemberdayaan Perempuan
Kapolres Bengkalis Tegaskan Tiga Oknum Yang Terlibat Pesta Narkoba di Bengkalis Terancam PTDH
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo