RiYoLC Batch II, Komitmen PHR Tingkatkan SDM Riau Berdaya Saing
Rapat Paripurna Sumpah dan Janji DPRD Provinsi Kepri Tahun 2024
Pelaku Narkoba Daun Ganja Kering di Tangkap di Depan SPBU Teratak Bulu
Terkait pembangunan PPMK program kotaku kota Subussalam
BKM Hidayatullah Bersosialisasi sengan Kades Subulussalam Utara
Nusaperdana.com, Subulussalam Utara - Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) adalah satu dari sejumlah upaya strategis Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat untuk mempercepat penanganan permukiman kumuh.
Dalam hal ini koordinator Bkm hidayatullah subussalam Utara mengadakan sosialisasi di kantor desa Subulussalam Utara, dengan kepala desa Subulussalam Utara terkait perkembangan Kegiatan PPMK di desa Subulussalam utara Tahun 2020 turut dihadiri tim pasilitator kotaku, pada Senin (11/5/20).
Acara ini merupakan sosialisasi di tingkat desa dalam kegiatan tersebut dilakukan paparan pelaksanaan Program Kotaku di tahun 2020, mengacu pada milestone. Dalam sosialisasi tersebut Bkm hidayatullah memaparkan pula mengenai persiapan baik dari hibah tanah, pemerintah kota subussalam hingga hingga penerima manfaat program tersebut ujar jamiul, ST sebagai koordinator Bkm hidayatullah
Dalam pertemuan sosialisasi tersebut kepala desa Subulussalam utara berharap kepada masyarakat penerimaan manfaat agar menumbuhkan rasa kepedulian dan tanggung jawab serta melaksanakan dan memelihara hasil pembangunan nantinya. (jamiul)
Berita Lainnya
Pemkab Siak Salurkan Bantuan Tahap II Sebanyak 587 Paket Sembako untuk ODP
Tindak Tegas RS yang Terbukti ''Covidkan'' Setiap Pasien Meninggal Dunia
Polsek dan Instansi Terkait Kecamatan Rantau Kopar Pembubar Tempat Keramaian
Putusan PTTUN Medan Dinilai Janggal, Kuasa Hukum DPRD Bengkalis Ambil Langkah Hukum Kasasi
Seorang Wanita Pengedar Sabu Tak Berkutik Digrebek Polisi Dalam Rumahnya di Desa Kuala Alam
PT HKI Pekdum 5: Pembayaran Invoice 2019, Tuntas dan Lancar
Billy Dahlan Lantik HIPMI Kabupaten Tegal
Gara-gara Corona, Ruang Pameran Industri Disemprot Disinfektan