Satpol PP Kampar Amankan 2 Wanita dan 84 Botol Miras Disaat Razia
Sosok Imam Syafii Kepsek SMAN 5 Berupaya Lakukan Perubahan
Sengaja Mengulur Waktu, BAWASLU Inhil Diduga
HUT Bayangkara Ke 75, Polres Bengkalis Gelar Upacara Ziarah di Makam Pahlawan

Nusaperdana.com, Bengkalis - Masih dalam rangka sempena HUT Bayangkara 75, Kepolisian Resort (Polres) Bengkalis Gelar Upacara ziarah di Makam Pahlawan, Selasa (29/06) sekitar pukul 07.20 wib.
Upacara yang di ikuti seluruh PJU di lingkungan Polres Bengkalis dipimpin langsung Kapolres AKBP Hendra Gunawan SIK, MT yang bertindak sebagai Inspektur Upacara
Dalam Arahannya Kapolres Bengkalis AKBP Hendra Gunawan mengatakan Upacara Ini Bertujuan Sebagai doa dalam Rangka Menyambut HUT Bhayangkara ke 75 yang dimana di Harapkan Polri Semakin Maju dan Kabupaten Bengkalis Selalu aman dan Damai.
" Upacara ziarah makam Pahlawan saat ini adalah salah satu rangkaian kegiatan HUT Bayangkara ke 75 yang sebelumnya kita telah melakukan Bakti sosial seperti Sunatan Massal, Penyaluran Sembako kepada Masyarakat kurang mampu, dan Bedah Rumah," Ujar AKBP Hendra.
Adapun rangkaian upacara ziarah makan Pahlawan tersebut Penghormatan Kepada Arwah Para Pahlawan, Menempatkan Karangan Bunga, Pembacaan Doa serta Penaburan Bungan
Sekitar Pukul 08.00 wib upacara berakhir dalam keadaan aman dan terkendali. (Putra)
Berita Lainnya
Kunjungi Posko Satgas Covid Rantelemo, Kapolres Tana Toraja Ingatkan Pentingnya Keberadaan Personil
DPRD Inhil Gelar Paripurna ke 10 Masa Persidangan II Tahun 2023
Dugaan Korupsi di RSUD Cahasan Boeisirie, Ketua DPD GPM: Jangan-jangan Mantan Direktur RSUD di Lindungi Pemprov
Kabag Ren Polres Torut Pimpim Anev Realisasi Anggaran Semester I Tahun 2020
Lagi, Kelurahan Pematang Reba Lakukan Penyemprotan Disinfektan
Tolak relokasi. Pedagang pasar Bojonegoro demo pemkab dan DPRD.
Bupati Inhil Sampaikan Pidato Pengantar Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2018
Bupati Inhil HM Wardan Ajak Seluruh Masyarakat dan Instansi Terkait Berkolaborasi Tangani Karlahut