Puluhan Masyarakat Desa Kijang Jaya Demo Kantor Desa dan BPD
Plt. Kadis Kesehatan Apresiasi Nakes di Pos Pelayanan Mudik Lebaran
Lagi Ramai soal Oplas, Negara Mana Paling Banyak Melakukannya?

Nusaperdana.com, Jakarta - Pemberitaan soal oplas alias operasi plastik ramai beberapa hari terakhir. Nah, berikut 10 besar negara yang tercatat paling banyak oplas. Nggak ada Korea lho!
The International Society of Aesthetic Plastic Surgeons (ISAPS) secara rutin merilis survei mengenai prosedur operasi estetika/kosmetik. Berdasarkan data terbaru per Desember 2019 lalu, yang dirilis di Hannover, Jerman, prosedur oplas ini mengalamai peningkatan 5,4 persen.
Dari data itu pula ketahuan bahwa Amerika Serikat menjadi negara tempat oplas paling banyak dilakukan. Dari daftar itu sendiri, India dan Thailand menjadi dua negara Asia yang berada di 10 besar.
Yang menarik, Korea Selatan tidak masuk ke dalam daftar tersebut. Padahal negeri Ginseng itu acapkali dianggap sebagai negara yang warganya sangat identik dengan operasi plastik.
Nah, negara-negara mana saja yang masuk 10 besar paling sering melakukan oplas atau prosedur operasi kecantikan? Berikut data teranyar ISAPS per Desember 2019:
Selain itu, dalam data terperincinya, ISAPS juga menginformasikan 30 besar negara yang diperkirakan paling banyak memiliki ahli bedah plastik. Dalam daftar ini, ada empat negara Asia yang menempati peringkat enam besar, termasuk Korea Selatan. Berikut daftarnya:
Berita Lainnya
Warga Palestina yang Ditahan Militer Israel Dibebaskan Dengan Kondisi Terluka
Tujuh Strategi Diplomasi Public Relations untuk Meningkatkan Reputasi Suatu Bangsa.
Amerika Serikat Mulai Uji Klinis Vaksin Influenza Universal
Rusia Kecam Aksi Barat Terhadap Iran
Australia tambah bantuan kendaraan lapis baja untuk Ukraina
Israel Hancurkan Bangunan Sekolah di Palestina di Tepi Barat
PM Inggris Sebut China Ancaman Terbesar Ekonomi Dunia
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy Pecat Komandan Militer Senior Ditengah Serangan Rusia