Polres Tanjungpinang Kawal dan Amankan Pendistribusian Vaksin Covid-19 dan Logistik Pendukung ke Faskes
Nusaperdana.com, Tanjungpinang - Polres Tanjungpinang melaksanakan pengawalan dan pengamanan pendistribusian Vaksin covid-19 dan logistik pendukung, kamis (21/01/2021)
Pengamanan pengangkutan dan pendistribusian vaksin covid 19 dan logistik pendukung dari kantor balai pengelolaaan farmasi dan alkes Kota Tanjungpinang Jl. Abdul Rahim Kel. Kampung bugis Kec. Tanjungpinang Kota menuju RSUP RAT, RSUD Kota Tanjungpinang, klinik dan puskesmas se Kota Tanjungpinang dalam rangka pelaksanaan vaksinasi covid 19 di wilayah Kota Tanjungpinang.
Kapolres Tanjungpinang AKBP FERNANDO, S.H., S.I.K., mengatakan Polres Tanjungpinang dan jajaran mengawal dan mengamankan selama proses pendistribusian dan pelaksanaan vaksinasi covid-19
"Vial kosong vaksin covid-19 setelah di gunakan juga dilakukan pemusnahan oleh pihak puskesmas dan di saksikan juga oleh pihak kepolisian", terang Kapolres Tanjungpinang AKBP FERNANDO, S.H., S.I.K.,
Kapolres Tanjungpinang AKBP FERNANDO, S.H., S.I.K., mengatakan pemecahan botol vaksin covid-19 yang telah digunakan disaksikan petugas pengamanan dengan maksud dan tujuan untuk menjaga keamanan dari oknum yang tidak bertanggung jawab yang dapat memamfaatkan botol bekas Vaksin dengan keperluan tertentu. (Wilson)
Berita Lainnya
Tour De Siak Zero Accident, Gubri Apresiasi Kapolda Riau
Wakil Bupati Inhil Buka Penyelenggaraan Musenda DKIH
Empat Pintu Masuk Sungai Hijau Ditutup
Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Terima Audiensi Basarnas Pos Tanjung Balai Asahan
Polres Inhil Akan Laksanakan Rekayasa Lalu Lintas Sementara Menjelang Buka Puasa
Pantai Ujung Batu jadi Saksi, Element Masyarakat se-Kecamatan Barru Deklarasi ODF
Audiensi LBHK Markfen Justice, Ketua DPRD Inhil : Pemerintah Harus Hadir Ditengah Masyarakat Terkait Bantuan Hukum
Naik Vespa dan Diarak Saat Daftarkan Bacaleg, Demokrat Riau Tekankan Hal Ini Ke Bacaleg