Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Oknum PNS dan P3K Paruh Waktu
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Polsek Bandara RHF Tanjungpinang Buka Dapur Umum Tanggap Covid-19
Nusaperdana.com, Tanjungpinang - Menghadapi situasi wabah pandemi Covid-19, Polres Tanjungpinang terus membuka dapur umum bagi masyarakat yang kurang mampu dan terkena dampak pandemi Covid-19.
Kegiatan dapur umum yang dilaksanakan oleh Polsek Bandara RHF Tanjungpinang dengan membagikan makanan dan air mineral kepada masyarakat yang membutuhkan demi mencegah penularan penyebaran wabah Virus Corona atau Covid-19 dalam rangka Operasi Aman Nusa, Senin (28/09/2020)
Kapolres Tanjungpinang AKBP Muhammad Iqbal, S.H, S.IK,M.Si melalui Kapolsek Bandara RHF Tanjungpinang Iptu Iwan Nopriawan . SH. menyampaikan bahwa dapur umum yang didirikan ini untuk membantu memenuhi kebutuhan masyarakat yang terdampak Covid-19
"Sebanyak 150 paket nasi kotak dan air mineral kita bagikan kepada masyarakat dengan sasaran supir taksi, porter, buruh bangunan, tukang parkir, pemulung, dan yatim piatu yang berlokasi di Jl. Bandara RHF, Jl. Nusantara, Jl. Srikaton, dan Kp. Mekar Sari" terang Kapolsek Bandara RHF Tanjungpinang Iptu Iwan Nopriawan .SH,
Kapolsek juga menambahkan, selain pembagian makanan ke masyarakat juga dilaksanakan Sosialisasi dan pencegahan penyebaran wabah Virus Corona (Covid-19) agar mematuhi protokol kesehatan dengan menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan dan menghidari keramaian serta menjaga pola hidup sehat dalam Adaptasi Kebiasaan Baru. (wilson)

Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Aula Stanum Mangkrak, Dana PI Rp6 Miliar Disorot, LPPNRI Kampar Desak Kejaksaan Tindaklanjuti Laporan
Didemo Dua Kali, Galian C di Sungai Jalau Tetap Beroperasi, LPPNRI Kampar: Negara Jangan Kalah oleh Pelanggar Hukum
Mantan Kades Indra Sakti Divonis 7 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Lahan Transmigrasi
Shaqilla Azzahra, Siswa SDN 001 Tembilahan Kota Terima Anugerah Award Internasional di IRFW 2026
FH Unilak Study Visit ke Kuala Lumpur, Mahasiswa Dibekali Wawasan Hukum Internasional
Bupati Kasmarni Kunjungi Desa Bantan Timur, Perkuat Pendidikan Ramah Anak dan Pemberdayaan Perempuan
Kapolres Bengkalis Tegaskan Tiga Oknum Yang Terlibat Pesta Narkoba di Bengkalis Terancam PTDH