Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat Riau
Fakultas Ilmu Hukum UNISI Gelar PKKMB Mahasiswa RPL
Sedang Enak Tidur, Bandar Narkoba Dicokok Tim Ops Sat Narkoba Polres Bengkalis
Nusaperdana.com, Bengkalis - Hasil dari penyelidikan dan pengembangan tersangka AS alias Atan yang ditangkap pada Selasa (07/01/2020) pukul 23.00 WIB, tim Ops sat Narkoba polres Bengkalis cokok Seorang bernama AZ alias young dolah dijalan Parit 3 kel/desa Parit pesisir kecamatan Bantan, kabupaten Bengkalis. Rabu (08/01/2020) pukul 06.00 WIB.
Tersangka dicekuk dalam rumah nya sedang enak tidur, dan saat ditangkap dari tangan tersangka AZ alas young Dolah 40 th berhasil diamankan barang bukti 6 paket Narkotika diduga jenis sabu-sabu seberat 10,3gram , 1 butir pil ekstasi warna pink 0,3 gram, 1 kotak rokok, 1 unit hp merk Samsung warna biru, uang hasil penjualan Rp 500 ribu, 1 unit gunting press.
Kapolres Bengkalis Melalui Kassubag Humas polres Bengkalis AKP Buha Purba membenarkan telah menangkap tersangka a.n AZ alias young dolah Diduga Bandar Narkoba, Rabu (08/01/2020) sekitar pukul 06.00 wib.
Personil sat res Narkoba melakukan pengembangan terhadap tersangka a.n AZ alias young dolah disebuah rumah jalan parit 3 desa parit Pesisir Pambang kecamatan Bantan, kabupaten Bengkalis.
"Didalam Rumah tim menemukan tersangka AZ sedang tidur dan tim melakukan penggeledahan rumah berhasil menemukan 1 kotak rokok besi berisikan 6 paket Narkotika diduga jenis sabu-sabu, 1 butir ekstasi warna pink, Hp merk Samsung warna biru,serta Uang hasil penjualan Rp 500rb," terangnya.
Ditambahkan saat dilakukan interogasi tersangka dan diakui bahwa Narkoba tersebut didapatkan dari seorang berinisial J (DPO) yang berdomisili di Pambang pesisir.
Selanjutnya tersangka berserta barang bukti dibawah ke Polres bengkalis guna proses penyidikan lebih lanjut.**(putra)
Berita Lainnya
7 Tahun Travel RSIMA Beri Bonus Driver dan Santuni Puluhan Anak Yatim
Bappenas RI Paparkan Rancangan 6 Strategi Transformasi Ekonomi Kepri
Penjelasan Afdal Soal Ucapan Hakim ''Kalian Enak-Enak Diluar'' Dalam Sidang Korupsi Jalan Kampung Pinang
Memutus Penyebaran Covid-19, Kasmarni Ingatkan Disiplin Mematuhi Protokol Kesehatan
Bahas Arah PKB Inhil Bersama Kader, Abdul Wahid: Selama Ini di Legislatif, Kita Harus Geser ke Eksekutif
Bupati Siak Alfedri sampaikan Laporan Keterangan LKPj Kepala Daerah Tahun 2020 pada Rapat Paripurna
Diskominfo Labuhanbatu Gelar Kesadaran Keamanan Informasi di Lingkungan Pemkab Labuhanbatu
Polsek Perhentian Raja Ringkus Pasangan Suami Istri Terkait Narkoba