Sempat Buron, Polsek Tambang Ringkus Pria Pemerkosa Remaja di Bawah Umur
Abdul Malik, Resmi di Kukuhkan sebagai Niniok, Datuk Rajo Duobalai Pucuok Andiko 44.
Nusaperdana.com, Kampar - Acara Pengukuhan dalam bahasa adatnya " Kua ba iwik dagiong ba cocah,di hamparkan ke bumi dan dibendangkan ke langit "di rumpun adat Talago undang Muara Takus, Abdul MalikS.Ag Resmi di Kukuhkan Menyandang Gelar Niniok Datuok Rajo Duobalai Pucuok Andiko 44.
Acara pengukuhan tersebut
di laksanakan di Muara takus Rumah Siompu atau Istano Niniok Datuok Rajo Duobalai pada hari Sabtu,tgl 24 Juli 2021.
Prosesi pengukuhan tersebut di laksanakan oleh Dungka sebagai Soko Niniok Datuok Rajo Duobalai yang tertua,menyerahkan kepada Abdul Malik kopiah kebesaran dan Jabatan Niniok Datuok Rajo Duobalai.
Selanjutnya, Abdul Malik Memasangkan kopiah kebesarannya dan bersumpah akan melaksanakan amanah atau jabatan Niniok Datuok Rajo Duobalai "Ke atas tidak berpucuk, kebawah tidak berurat dan di tegah-tegah di lubangi Kumbang" jika tidak menjalankan jabatan tersebut dengan amanah.
Kemudian, dilanjutkan prosesi menggilir tepak kepada Pucuok Penghulu yaitu Orbaniswan Datuok Majolelo, Pucuok
undang/Kepala Desa Muara Takus (Helman Sadri ) dan Pucuok Syara' Imam Kenerian Muara takus yaitu (Siman) serta pagar Negeri/ketua pemuda Muara Takus( Ijun).
Tampak hadir dalam acara tersebut Helman Sadri Kepala Desa Muara Takus,Orbaniswan Datuok Majo Lelo,Muslim.T Datuok Tobek,Siman Pucuok Syara' Ijun Ketua Pemuda Muara Takus serta ratusan dunsanak dan keluarga Niniok Datuok Rajo Duobalai.
Acara tersebut diakhiri dengan Doa dan makan bersama serta berjalan dengan khidmat dan lanjar.(Redaksi)

Berita Lainnya
LKBH Semoga Berkah UNISI Resmi Jadi Pemenang Posbakum, Pengadilan Agama Tembilahan dan LKBH Teken MoU dan SPK
Instruksi BUPATI Bengkalis, Disdagperinda Imbau Seluruh SPBU di Setiap Kecamatan Prioritaskan Penyaluran BBM Untuk Masyarakat
Sempat Buron, Polsek Tambang Ringkus Pria Pemerkosa Remaja di Bawah Umur
Gugatan PMH dan Wanprestasi Kandas, PN Bangkinang Putus Perkara Lahan 50 Hektare NO
Sejumlah Pencapain dan Penghargaan Diraih Kejari Bengkalis di Akhir Tahun 2025
Ribuan Masyarakat Bengkalis Hadiri PWI Night Fest dan CFN UMKM Dalam Rangka HPN 2026
Polres Bengkalis Gelar Paparan Capaian Kinerja di Sepanjang Tahun 2025
Serahkan Rumah Layak Huni di Ganting Damai, Bupati Kampar Tegaskan Sinergi dengan Baznas untuk Entaskan Kemiskinan