ABS Karyawan RSUD Mandau Dinyatakan Sembuh dan Bebas Covid-19

Nusaperdana.com, Duri - ABS teknisi di RSUD Mandau yang dinyatakan positif Covid19 Rabu (24/06/2020) lalu, setelah dilakukan perawatan selama 5 hari diruang isolasi , Hari Ini dinyatakan sembuh, dan siang ini sudah di perbolehkan pulang kerumahnya.
Sebelum ABS sudah dilakukan pengambilan sample Sputum (dahak) Kamis (25/06) dan test Swab, Jumat (26/06), dan hasil pemeriksaan itu sudah diterima
Alhamdulillah Setelah dirawat selama 5 hari, dan Hasil pemeriksaan laboratorium biomol di Pekanbaru di informasikan karyawan atas nama ABS 33 th dinyatakan sembuh dan bebas covid atas Pemeriksaan. Ucap Direktur RSUD Mandau dr Sri sadono M.Han kepada Nusaperdana.com. Senin ( 29/06/2020) Pagi
Tambah Dirut RSUD Mandau Ibeng Yang Akrab disapa itu menjelaskan Sehingga saat ini tidak ada pasien yang positif atau karyawan RSUD yang dirawat.
Sementara 40 karyawan dan tenaga medis RSUD Mandau yang langsung di karantina mandiri, salah satu ruang
Mereka tak diperkenankan pulang ke rumah untuk menghindari penyebaran Corona virus disease (covid-19) ke orang-orang terdekat. Jelas Ibeng
Selamat 3 hari dikarantina, 36 karyawan yang diambil swab test dihari pertama dinyatakan sembuh sementara 4 karyawan, yang diambil swab test di hari kedua masih menunggu hasil pemeriksaan , kita berharap hasil juga Negatif. Terangnya. (putra)
Berita Lainnya
Satlantas Polres Kampar Sosialisasikan Etika Berlalu Lintas di SMP N 2 Bangkinang, Wujudkan Kamseltibcarlantas
Kapolsek Tambang Rapat Koordinasi Terkait Harkamtibmas Dalam Operasional Perusahaan dan Larangan Pemanfaatan Tambang Ilegal
Sosialisasikan Keselamatan Obvitnas, PHR Ajak Masyarakat Dukung Ketahanan Energi
Dari 10 Wartawan Bengkalis Ikut Serta dalam OKK PWI Riau Lima Yang Dinyatakan Lulus
Komitmen Hijau di Wilayah Operasi, PHR Rajut Asa Habitat Lutung Kokah
Seleksi PWI Riau di Ikuti 92 Peserta Untuk Angkatan XVI, 72 Peserta Lulus, 10 Bersyarat
Polres Kampar Ringkus Pelaku Penggelapan Sepeda Motor di Bangkinang, Pelaku Beraksi dengan Modus Pinjam.
Polsek Tapung Telusuri Informasi Tambang Pasir Ilegal, Temukan Aktivitas Pertambangan Berizin Milik PT Hamka Maju Karya