Pasus MAN 1 Inhil Adakan Pengambilan Wirastika (Betge)

Nusaperdana.com, Indragiri Hilir - pasukan khusus penggeret bendera (pasus) mengadakan pengambilan wirastika, (betge), Tembilahan, minggu, (12/1/20) pagi.
Acara pengambilan betge ini dilaksanakan di kebun ujung jalan pelajar prt 11 tembilahan dan hanya di laksanakan setahun sekali di saat kepemimpinan baru tahun 2020-2021.
Acara pengambilan betge ini di laksanakan untuk mengetahui kesiapan para anggota pasus sebagai anggota yang bertanggung jawab dan juga disiplin.
Pelaksanaan pengambilan betge ini di hadiri oleh seluruh anggota dan para alumni pasus Man 1 Inhil.
Pada saat pengambilan betge para anggota mendapatkan berbagai tes seperti kebersamaan, ketekunan, kekuatan, dan dan kedisiplinan.
"Anggota pasus memang harus di bekali ilmu tentang kebersamaan, kedisiplinan dan ketekunan untuk mendapatkan karakter anggota yang sangat bagus dan bisa bertanggung jawab atas ilmu yang telah di berikan kepada mereka" sebut udin selaku alumni
Dengan di adakannya warastika pengambilan (betge) ini di harapkan kepada para anggota bisa menjadi pemimpin yang lebih baik dari kepemimpinan 2020-2021
"Saya berharap setelah dilaksanakannya wirastika atau pengambilahan betge para anggota bisa menjadi calon pemimpin yang lebih baik dari kepemimpinan saya sekarang ini" sebut M.yusuf selaku ketua pasus Man Sahil. (Safar)
Berita Lainnya
Sosialisasikan Keselamatan Obvitnas, PHR Ajak Masyarakat Dukung Ketahanan Energi
Dari 10 Wartawan Bengkalis Ikut Serta dalam OKK PWI Riau Lima Yang Dinyatakan Lulus
Komitmen Hijau di Wilayah Operasi, PHR Rajut Asa Habitat Lutung Kokah
Seleksi PWI Riau di Ikuti 92 Peserta Untuk Angkatan XVI, 72 Peserta Lulus, 10 Bersyarat
Polres Kampar Ringkus Pelaku Penggelapan Sepeda Motor di Bangkinang, Pelaku Beraksi dengan Modus Pinjam.
Polsek Tapung Telusuri Informasi Tambang Pasir Ilegal, Temukan Aktivitas Pertambangan Berizin Milik PT Hamka Maju Karya
Makanan Bergizi Gratis di SMPN 4 Tanjungpinang, Ketua OSIS: Kami Bisa Menabung
Polres Kampar Jalin Sinergi dengan Komisi I DPRD Kampar, Bentuk Tim Terpadu Atasi Konflik Agraria dan Pertambangan Ilegal