Pemuda di Tapung Hulu Dibegal 2 OTK, Motor dan HP Raib
Diduga Pungut SPP Rp26 Ribu per Bulan, SMP Negeri 4 Tapung Hulu Disorot
Serahkan Bantuan Ternak, Bupati Kampar: Manfaatkan untuk Kesejahteraan Masyarakat
Nusaperdana.com, Muara Mahat Baru - Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto menyerahkan bantuan sebanyak 8 ekor sapi dengan nilai RP. 75.955.000.- kepada Kelompok Tani Sukses bersama yang diterima oleh Given mewakili kelompok tani, Bupati Kampar berharap semoga bantuan ini dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dan semoga memberikan hasil dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Muara Mahar baru, Selasa (21/01/2020).
Dipesankan Bupati Kampar agar bantuan pemerintah melalui Baznas ini agar dapat dimanfaatkan semaksimal mungkin untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
"Pelihara dengan baik, sehingga dapat berhasil dan terus dikembangkan," tambahnya lagi.
"Melalui Kelompok Ternak kami berharap agar dikelola dengan baik, karena tidak semua otang mendapatkan bantuan ini," Pesan Catur yang didampingi oleh Ketua Baznas Kampar Basri Rasyid, Kadiskominfo Kampar Arizon mewakili camat, perangkat desa dan kelompok tani.
Sementara itu Given mewakili Kelompok Ternak Sukses bersama mengucapkan ribuan terimakasih atas bantuan yang selama ini diidamkan.
"Insya Allah akan kami manfaatkan dengan baik dengan memelihara dengan baik, ini sangat bermanfaat bagi masyarakat," Kata Given.**(Dani)

Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Plt Kadis PUPR Kampar Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar, Tegaskan Komitmen Pembangunan Infrastruktur
Pemuda di Tapung Hulu Dibegal 2 OTK, Motor dan HP Raib
Dana BOS SMPN 4 Tapung Hulu Disorot, Warga Minta Kejari-Inspektorat Turun Tangan
Kapolres Kampar Apresiasi Brimob Renovasi Jembatan Gobah, Infrastruktur Vital Warga
Pemuda Kampar Ajak Masyarakat Pahami Risiko KSO PT Agrinas terhadap Program PPTKH–TORA
Polres Kampar Bergerak, Olah TKP Sengketa Lahan 50 Hektare di Desa Sei Kijang
Aula Stanum Mangkrak, Dana PI Rp6 Miliar Disorot, LPPNRI Kampar Desak Kejaksaan Tindaklanjuti Laporan