Pemuda di Tapung Hulu Dibegal 2 OTK, Motor dan HP Raib
Diduga Pungut SPP Rp26 Ribu per Bulan, SMP Negeri 4 Tapung Hulu Disorot
Tukang Parkir di Pekanbaru Ditemukan Tak Bernyawa
Nusaperdana.com, Pekanbaru - Warga di jalan Datuk Ibrahim, Nomor 24 RT. 01 RW. 08, Kelurahan Padang Terubuk, Kecamatan Senapelan, Kota Pekanbaru, digegerkan.
Usut punya usut, ternyata tukang parkir Dolly Marbun (46) ditemukan tidak bernyawa di rumahnya.
Hal itu diketahui oleh teman satu kos korban yang tinggal bersebelahan Manoregen (59) pukul 06.30 WIB.
Dikatakan Kasubag Humas Polresta Pekanbaru Iptu Budhia Dianda, korban meninggal karena mempunyai sakit bawaan yaitu batuk.
"Dari keterangan saksi menyatakan bahwa Dolly Marbun tidak ada permasalahan kepada siapapun. Sebelumnya almarhum mengalami sakit dan sering batuk berdahak serta ditemukannya bercak darah di sekitar kos-kosan," sebutnya.
Lebih jauh, dari hasil olah TKP yang dilakukan oleh unit Identifikasi Polresta Pekanbaru pun menunjukan adanya darah dari batuknya yang menjadi petunjuk.
Sementara itu, jasad korban ditemukan dengan kondisi duduk bersandar di dinding kamar mandi. Wajahnya dibalut dengan lumuran darah.
"Kini jasad korban sudah dilarikan ke RS Bhayangkara Polda Riau untuk di visum," jelasnya.**

Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Plt Kadis PUPR Kampar Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar, Tegaskan Komitmen Pembangunan Infrastruktur
Pemuda di Tapung Hulu Dibegal 2 OTK, Motor dan HP Raib
Dana BOS SMPN 4 Tapung Hulu Disorot, Warga Minta Kejari-Inspektorat Turun Tangan
Kapolres Kampar Apresiasi Brimob Renovasi Jembatan Gobah, Infrastruktur Vital Warga
Pemuda Kampar Ajak Masyarakat Pahami Risiko KSO PT Agrinas terhadap Program PPTKH–TORA
Polres Kampar Bergerak, Olah TKP Sengketa Lahan 50 Hektare di Desa Sei Kijang
Aula Stanum Mangkrak, Dana PI Rp6 Miliar Disorot, LPPNRI Kampar Desak Kejaksaan Tindaklanjuti Laporan