Sat Reskrim Polres Kampar Patroli Cegah Ilegal Logging di Kecamatan Salo
Gerak Cepat Kapolres Rohul Evakuasi Ibu Hamil Korban Banjir di Desa Babussalam

Nusaperdana, Rohul - Kapolres Rokan Hulu (Rohul) Eko Wimpiyanto Hardjito SIK turun langsung ke lokasi banjir untuk membantu mengevakuasi warga dengan mengunakan perahu karet.
Tidak disitu aja Kapolres terus melakukan evakuasi dan membantu Ibu Hamil korban banjir di Desa Babussalam, Kecamatan Rambah, Sabtu (1/1/2021) lalu.
dari pertolongan Kapolres Rohul AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito SIK, Kini, Pasangan Suami Istri (Pasutri) Iis Afrianti SPd dan Anggi Saputra Siregar SE, kini tengah berbahagia, karena sudah Lahir punya Baby, merupakan Putra Keduanya, lahir dengan kondisi Normal, sehat dan bugar.kami mengucapkan kepada personil yang saat bertugas tentunya kepada Bapak Kapolres AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito SIK ,semoga beliau bersama keluarga tetap sehat bahagia dan di Ridhoi Allah.
Dalam hal itu,Lis Afrianti menyampaikan bahwa
Bayinya telah lahir, Sabtu (1/1/2021) pukul 20.05 Wib, dengan panjang 51 Centi Meter, sedangkan Berat Badan bayinya sekitar 4 Kg. "Alhamdulillah Sehat dan normal," kata Iis Afrianti, senin 3/1/2022.
"Gak nyangka, Pak Kapolres Turun langsung menolong kami, dan tidak menghiraukan beliau sampai basah.kami tidak dapat berbuat apa apa,Hanya mengucapkan Trimakasih banyak kepada pak Kapolres dan semua personil yang bertugas mengevakuasi di pasca banjir lalu. sebut Lis.
Sementara itu, Pamannya, Roni Siregar, turut mengucapkan terima kasih atas perhatiannya yang sangat dalam.
"Alhamdulillah ponakan kami laki, semoga budi baik bapak menjadi berkah bagi Rohul dan menjadi teladan bagi yang lainnya," pungkasnya. (GS)
Berita Lainnya
Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak di Sosialisasikan di Kamp Perawang Barat, Dihadiri Berbagai Pihak Terkait
Untuk Pemberantasan Geng Motor dan Aksi Premanisme di Wilayah Hukum Polres Bengkalis Laksanakan Giat TIM RAGA
Perhelatan MTQ Tingkat Provinsi Riau, Dekranasda Dan TP.PKK Kabupaten Kampar Gelar Rapat Persiapan Bazaar
PHR Tegaskan Larangan Beraktivitas di Area BMN Hulu Migas
Sat Reskrim Polres Kampar Patroli Cegah Ilegal Logging di Kecamatan Salo
Polres Kampar Lakukan Patroli di Desa Siabu Untuk Mencegah Ilegal Logging
ICI Riau Menyayangkan Pemkab Kampar Bangun Fasilitas Instansi Vertikal Disaat Efisiensi Anggaran
Rapat Pleno PWI Bengkalis Dukung Penuh MTQ Riau dan Evaluasi Keanggotaan