Bupati Inhil Imbau Masyarakat Waspada Kebakaran Lahan dan Hutan
Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Ketua DPD JOIN Rohul Apresiasi Peringatan Milad Rohul ke 23 Tahun

Nusaperdana.com, Rokan Hulu - Dewan Pimpinan Daerah Jurnalis Online Indonesia (DPD-JOIN) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), menyampaikan apresiasi kepada Pemerintah Kabupaten Rohul yang telah menyemarakkan peringatan hari jadi Kabupaten Rohul yang ke-23 tahun
Demikian disampaikan Ketua DPD-JOIN Kabupaten Rohul, Palasroha Tampubolon kepada Wartawan, Rabu (13/10/2022).
"Saya sangat apresiasi kepada Pemerintah Kabupaten Rohul yang telah meriah memperingati hari jadi Kabupaten Rohul yang ke-23,"Ucap Palas.
Selain itu, Ketua DPD-JOIN Kabupaten Rohul ini berharap, Pasca Pandemi Covid19, Pemkab Rohul segera bangkit, melanjutkan pembangunan yang stagnasi akibat Pandemi Covid19.
Tak hanya itu, Pemkab Rohul hendaknya lebih fokus kepada pembangunan infrastruktur terutama jalan-jalan desa menghubungkan ke ibu kota Kecamatan dan menuntaskan jalan Provinsi.
Tentunya eforia peringatan hari jadi Kabupaten Rohul ke-23 adalah wajar melalui berbagai agenda dan kegiatan yang telah dilaksanakan oleh Pemkab Rohul. Namun kegembiraan tersebut akan lebih sempurna jika persolan infrastruktur jalan segera dibenahi.
Dengan begitu, Perekonomian masyarakat Rokanhulu akan mengalami kemajuan yang signifikan, sehingga tingkat kemiskinan masyarakat semakin rendah setiap tahunnya.(GS).
Berita Lainnya
Dugaan Pelabuhan Tikus di Kijang, Bintan Timur: Warga Minta Pihak Berwenang Bertindak
Diduga Mangkir 2 Kali, LPPNRI Desak Kejari Kampar Untuk Menjemput Paksa Oknum Anggota DPRD Kampar
DPP PPP Resmi Keluarkan SK DPW PPP Riau Kepemimpinan Baru Sah di Jabat H. Ikbal Sayuti
Sinergi Pertamina Hulu Rokan dan Pertamina Lubricants Wujudkan Injeksi Perdana Surfaktan PHR24 di Proyek CEOR Balam South
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
Malam Puncak HUT Bhayangkara ke-79 Polres Bengkalis Pecah, Deretan Tokoh Hadir, Ribuan Masyarakat Tumpah Ruah di Simpang Jengkol
Polsek Siak Pastikan Situasi Aman dan Kondusif Saat Patroli Kamtibmas Pasca Unjuk Rasa di PT. SSL
Bupati Inhil Dukung Kafilah pada Malam Pembukaan MTQ ke-43 Tingkat Provinsi Riau