Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat Riau
Fakultas Ilmu Hukum UNISI Gelar PKKMB Mahasiswa RPL
Pembangunan Box Culvert Sukadamai Hampir Tuntas
Nusaperdana.com, Ujung batu - Pelaksanaan kegiatan pembangunan satu unit Box Culvert dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 110 Kodim 0313 / KPR di Desa Suka damai , Kecamatan Ujung Batu , Rokan hulu sudah tahap finishing, Selasa (23/03/2021).
“Untuk progres Box culvert hari ini telah 85 persen dan hanya tinggal finishing,“ Dandim 0313 / Kpr Letkol Inf Leo Octavianus M Sinaga S Sos Mi Pol melalui Perwira koordinator lapangan Satgas TMMD Reguler Ke-110 Kodim 0313 KPR Kapten Arm Alza Septendi
Kapten Arm Alza Septendi menjelaskan, dalam pelaksanaan pengerjaan pembangunan Box Culvert TNI dan masyarakat terus bersinergi dalam percepatan pembangunan.
“Berkat kerja keras TNI dan masyarakat setempat, Box Culvert pembangunan telah memasuki tahap pinishing,“ katanya.
Saat ini katanya lagi, TNI dan warga tengah melaksanakan Perataaan Tanah yang ada di sekitar Box Culvert Dan hanya tinggal penyelesaian.
Perwira koordinator menjelaskan, dengan adanya program TMMD ke 110 ini, sangat membantu masyarakat dalam segi pembangunan. Apalagi, pembangunan box culvert ini sangat di tunggu dan dibutuhkan masyarakat setempat.
“Box Culvert ini sangat dibutuhkan masyarakat setempat, sehingga mereka berharap pembangunan cepat selesai,“ pungkasnya.
Berita Lainnya
Pemerintah Desa Awe Seubal Salurkan BLT DD Tahap II
Sambut Hari Jadi Bhayangkara ke-74, Polres Torut Gelar Donor Darah
Kebersamaan Pimpinan dan Karyawan PT. PCR di Hari ke 8 Ramadhan 1443 H
Inginkan Keselamatan Orang Banyak, Bripka Daniel Sampaikan Physical Distancing
Kapolres Kampar, Sampaikan Pesan Kepada Calon Kades Saat Deklarasi Pilkades Damai di Polsek Jajaran
Peringati Hari Jadi ke-73, Polwan Polres Kampar Ziarah di TMP dan Bagi Masker Untuk Masyarakat
Sekretaris DPRD Bengkalis Rakor Bersama Kemenkumham Riau
Seorang Pria Diduga Suspect Corona Dibawa Menuju RSUD Puri Husada Tembilahan