Pemdes Sei Kuning Terima Rambu Lalin dari Kapolsek Rambahsamo
Nusaperdana.com, Rohul - Pemerintah Desa Sei Kuning Kecamatan Rambah Samo Kabupaten Rokan Hulu dan personil polsek Rambah Samo melaksanakan senam sehat guna menjaga kebugaran tubuh.
Kegiatan itu dilaksanakan di halaman Kantor Desa Sei Kuning pada pukul 8.00 wib yang diikuti para Perangkat Desa, Kapolsek Ramso Ipda Totok Nurdianto,SH , beserta jajaran, Danramil Rambah Samo Lettu Dedi, Amd, Camat Rambah Samo H. Herokertus sembiring, Warga Sei Kuning, Kamis 12/1/2023
Disampaikan, Kegiatan itu merupakan senam perdana yang akan dilaksanakan setiap hari kamis untuk seluruh perangkat dan Warga Desa Sei Kuning.
Kegiatan itu dicanangkan untuk menjadikan masyarakat yang sehat jasmani dan rohani dalam melaksanakan aktifitas sehari hari.
"ini merupakan perdana untuk senam sehat di Desa sei kuning, ini akan terus dan terua kita budayakan untuk kesehatan bersama, seperti pepatah, lebih baik mencegah dari pada mengobati,"Ucap Abdul Halik mengakhiri
Setelah itu Kapolsek Rambah Samo IPDA Totok Nurdianto SH dan Kanit binmas Bripka syfrinaldo SH menyerahkan langsung bantuan berupa centong Rambu Rambu lalu lintas sebanyak 3 buah diterima oleh Kepala Desa seikuning Abdul holid juga mengucapkan Terima kasih kepada Bapak Kapolsek dan jajrannya.Tutup Kades.(GS).
Berita Lainnya
Kodim 0314/Inhil Laksanakan Vaksinasi Dosis Tahap II di Kelurahan Sungai Piring, Batang Tuaka
Patut Diacungi Jempol! Siswa SMPN 2 Balusu Buat Ketrampilan dari Bahan Bekas
Wakil Bupati Asahan Ikuti Rangkaian Road To Hari Antikorupsi Sedunia
Peringati Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke 66 Tahun, Satlantas Polres Siak Lakukan Bakti Sosial
Enam Pelaku Judi Qiu-qiu Diamankan Polsek Tapung di Desa Petapahan
Bupati Alfedri Hadir Peringatan HKN ke 57 Tingkat Kabupaten Siak
Ditjen Perhubungan Laut Tekankan Kemajuan Teknologi Pelayaran Harus Seimbang Dengan Peningkatan SDM Transportasi
Mosi Tak Percaya Berlanjut, 36 Anggota DPRD Bengkalis Walk Out Saat Pembukaan Bimtek