Puluhan Masyarakat Desa Kijang Jaya Demo Kantor Desa dan BPD
Plt. Kadis Kesehatan Apresiasi Nakes di Pos Pelayanan Mudik Lebaran
Presiden Jokowi Akan Disambut Upacara Kenegaraan di Canberra

Nusaperdana.com, Australia - Di hari kedua kunjungannya ke Australia, Minggu, 9 Februari 2020, Presiden Joko Widodo akan disambut dengan upacara penyambutan kenegaraan oleh Gubernur Jenderal Australia David Hurley beserta istri di Government House, Canberra.
"Untuk acara besok intinya adalah penyambutan kenegaraan yang akan dilakukan di Government House yang akan diteruskan dengan pertemuan dengan Gubernur Jenderal dan jamuan makan kenegaraan," kata Menteri Luar Negeri Retno Marsudi di Hotel Hyatt Canberra, Sabtu, 8 Februari 2020.
Pada malam harinya, Presiden diagendakan untuk menuju The Lodge. Di tempat tersebut, Presiden akan mengadiri jamuan santap malam oleh Perdana Menteri Australia Scott Morrison.
"Pada saat jamuan makan malam besok akan sudah akan mulai membahas beberapa isu bilateral. Tapi karena jamuan makan malam sifatnya akrab akan banyak hal-hal yang akan dibahas di situ," tandas Retno.
Berita Lainnya
Warga Palestina yang Ditahan Militer Israel Dibebaskan Dengan Kondisi Terluka
Tujuh Strategi Diplomasi Public Relations untuk Meningkatkan Reputasi Suatu Bangsa.
Amerika Serikat Mulai Uji Klinis Vaksin Influenza Universal
Rusia Kecam Aksi Barat Terhadap Iran
Australia tambah bantuan kendaraan lapis baja untuk Ukraina
Israel Hancurkan Bangunan Sekolah di Palestina di Tepi Barat
PM Inggris Sebut China Ancaman Terbesar Ekonomi Dunia
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy Pecat Komandan Militer Senior Ditengah Serangan Rusia