Sat Reskrim Polres Kampar Patroli Cegah Ilegal Logging di Kecamatan Salo
Sertijab Kasi Pidsus, Kajari Rohul : Tingkatkan kinerja secara profesional dan objektif

Nusaperdana.com, Rohul - Kepala Kejaksaan Negeri Rokan Hulu, (Kajari Rohul) Priwijeksono, SH. MH pimpin upacara pelantikan dan serah terima jabatan Kepala Seksi Tindak Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kantor Adiyaksa tersebut Kamis, 11/2/2022.
Sertijab itu dari Penjabat lama dari Sdr. Doni Saputra, SH kepada Sdr. Susanto Martua Ritonga, SH. Kepala Seksi Tindak Pidana Khusus yang lama Sdr. Doni Saputra, SH mendapat promosi pindah menjadi Kepala Cabang Kejaksaan Negeri Tanjung Balai Karimun di Tanjung Batu, sedangkan Sdr. Susanto Martua Ritonga, SH sebelumnya menjabat sebagai Kepala Seksi Intelijen pada Kejaksaan Negeri Tanjung Balai Karimun.
Setelah acara terlaksana khitmat, dalam sambutannya Kajari Kabupaten yang berjulukan negeri seribu Suluk Priwijeksono berpesan kepada seluruh pegawai pada Kejaksaan Negeri Rokan Hulu bahwa, promosi dan mutasi merupakan hal yang wajar sebagai bentuk penyegaran organisasi dalam rangka meningkatkan kinerja secara profesional dan objektif.
“Semoga Kejaksaan Negeri Rokan Hulu semakin kompak & solid dalam melaksanakan tugas-tugasnya kedepan. Selamat datang dan bertugas Kepada Kasi Pidsus yang baru, dan terima kasih atas kebersamaan kita selama ini kasi pidsus yang lama.
Juga Selamat menjalankan tugas sesuai harapan dan ketegasan yang disampaikan Bapak Kajagung RI kepada kita semua.” kata Kajari Rohul : Priwijeksono, SH. MH melalui Kasi Intelijen : Ari Supandi, SH. MH .
Terlihat dalam acara tersebut, turut hadir seluruh Penjabat, Pegawai Kajaksaa Negeri Kabupaten Rokan Hulu.(GS).
Berita Lainnya
Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak di Sosialisasikan di Kamp Perawang Barat, Dihadiri Berbagai Pihak Terkait
Untuk Pemberantasan Geng Motor dan Aksi Premanisme di Wilayah Hukum Polres Bengkalis Laksanakan Giat TIM RAGA
Perhelatan MTQ Tingkat Provinsi Riau, Dekranasda Dan TP.PKK Kabupaten Kampar Gelar Rapat Persiapan Bazaar
PHR Tegaskan Larangan Beraktivitas di Area BMN Hulu Migas
Sat Reskrim Polres Kampar Patroli Cegah Ilegal Logging di Kecamatan Salo
Polres Kampar Lakukan Patroli di Desa Siabu Untuk Mencegah Ilegal Logging
ICI Riau Menyayangkan Pemkab Kampar Bangun Fasilitas Instansi Vertikal Disaat Efisiensi Anggaran
Rapat Pleno PWI Bengkalis Dukung Penuh MTQ Riau dan Evaluasi Keanggotaan