Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
PTPN V Sei Rokan Berikan Vaksinasi Tahap ll Secara Gotong Royong Terhadap Karyawannya.

Nusaperdana.com, Rokan Hulu - Pelaksanaan vaksinasi terhadap karyawan di kebun Sei Rokan PTPN V berjumlah 565 orang, pelaksanaan vaksinasi tersebut dilaksanakan di balai karyawan yang terletak di komplek perumahan emplasmen, pada Selasa 14/9/2021.
Dalam pelaksanaan vaksinasi di kebun Sei Rokan dihadiri oleh Kepala Puskesmas Pagaran Tapah Untung Nasution yang turut serta dalam pengawasan pelaksanaan berjalannya penyuntikan Vaksin kepada karyawan dan juga dipantau oleh TNI dan polri beserta papam serta beberapa karpim PTPN V.
Disampaikan Asum (asisten umum) Kebun Sei Rokan Samuel Siregar, ketika di temui awak media, beliau menyatakan vaksinasi yang kami laksanakan ini adalah berkat kerjasama pihak PTPN V Sei Rokan dengan PT kimia farma dan PT Nusa lima Medika sebagai tim vaksinator serta beliau juga memberikan apresiasi kepada TNI dan POLRI atas kinerjanya, ikut membantu pengawasan hingga terlaksananya penyuntikan vaksin kepada 565 orang karyawan dan karyawati perusahaan PTPN V kebun sei Rokan "terangnya.
Asum Samuel berharap semoga dengan pelaksanaan vaksinasi ini, dapat menekan angka lonjakan covid 19 khusus nya dilingkup perusahaan dan sesegera mungkin dapat memulih kan kembali perekonomian masyarakat dan badan usaha lainnya yang selama ini menurun atau bahkan gulung tikar akibat covid-19 yang melanda,dan juga kita berharap agar wilayah desa pagaran tapah berstatus herd immunity, ataupun kebal terhadap virus covid 19”, pungkasnya. (Gs)
Berita Lainnya
Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNISI Matangkan Persiapan Akreditasi Prodi Bisnis Digital
HJ. Syafni Zuryanti Pimpin Rapat Evaluasi Strategis untuk Penguatan STIKes Husada dan UNISI
Sambut Tahun Baru Hijriyah 1447 : Refleksi dan Harapan
BAZNAS dan Zakat : Menuju Optimalisasi Pengelolaan Zakat di Indonesia
Tim Raga Patroli Malam di Inhil Pastikan Keamanan Warga
Ramadhan Tiba, Ketua DPRD Kepri Iman Sutiawan Berbagi Sembako
LBH Pers SMSI Riau Siap Dampingi Masyarakat Hadapi Masalah Hukum