Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya
SAT BINMAS Polres Rohul Sosialisasi 5M dan 3T dan Berikan Edukasi Sampai ke Desa Terpencil

Nusaperdana.com, Rokan Hulu - Satuan Pembinaan Masarakat (SAT BINMAS) Polres Rokan Hulu Riau, rutin melakukan sosialisasi terhadap warga masyarakat mengenai penerapan PPKM Level 3 yang diterapkan Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu, Sosialisasi ini dilakukan di wilayah Pasir Pangaraian, Sabtu (28/08/2021).
Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polres Rohul AKP Hermawan, bersama Banit Binmas Polres Rohul Briptu Ridwansyah.
Kasat Binmas Polres Rohul AKP Hermawan mengatakan, kegiatan yang dilakukan oleh Satuan Binmas Polres Rohul sebagai bentuk edukasi masyarakat agar memahami dan bisa patuh terhadap kebijakan Pemerintah yakni PPKM Level 3. Kebijakan ini diterapkan untuk kepentingan bersama dalam rangka memutus rantai penyebaran virus corona di Indonesia khususnya Di negeri seribu suluk ini.
“Anggota Bhabinkamtibmas di lapangan Juga Kita Perintahkan menyampaikan edukasi kebijakan PPKM Level 3. Selain itu juga mengajak warga untuk selalu menerapkan protokol kesehatan yang 5M,3T,agar terhindar dari paparan virus corona," kata AKP Hermawan.
personil polres Rohul yang akrab dengan media ini berharap, edukasi dan Himbauan ini dapat menumbuhkan kesadaran warga untuk selalu menerapkan protokol kesehatan. “Kedisiplinan kita bersama menjadi kunci memutus rantai penyebaran virus corona,” tandas AKP Hermawan. (Gs)
Berita Lainnya
Mafia Tanah Berulah, Polda Kepri Tangkap Pelaku Pemalsuan Sertifikat
Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNISI Matangkan Persiapan Akreditasi Prodi Bisnis Digital
HJ. Syafni Zuryanti Pimpin Rapat Evaluasi Strategis untuk Penguatan STIKes Husada dan UNISI
Sambut Tahun Baru Hijriyah 1447 : Refleksi dan Harapan
BAZNAS dan Zakat : Menuju Optimalisasi Pengelolaan Zakat di Indonesia
Tim Raga Patroli Malam di Inhil Pastikan Keamanan Warga
Ramadhan Tiba, Ketua DPRD Kepri Iman Sutiawan Berbagi Sembako
LBH Pers SMSI Riau Siap Dampingi Masyarakat Hadapi Masalah Hukum