GMNI Minta Pemkab Inhil Anggarkan Program UHC Setahun Penuh
Turun Langsung ke Pos Ronda, Kapolres Kampar Serap Aspirasi Warga
PMII Bengkalis Nilai Tunda Bayar Jadi Alarm Pemkab Untuk Berbenah
Muscab Serentak Selesai di Gelar :
Ketua DPC Se-Kabupaten Bengkalis Siap Jadikan PAN Partai Pemenang Pemilu 2024
Nusaperdana.com, Bengkalis - Pelaksanaan Musyawarah Cabang (Muscab) serentak DPC PAN se- Kabupaten Bengkalis yang di bagi dua wilayah Pulau dan Daratan sudah selesai pelaksanaannya.
Muscab yang dimulai dari kecamatan Pulau Bengkalis yang terdiri dari DPC PAN Bengkalis, DPC PAN Bantan, DPC PAN Siak Kecil, Bukit Batu, Bandar Lakasamana, Rupat dan Rupat Utara.
Selanjutnya 4 Kecamatan Daratan Bengkalis DPC PAN Mandau, DPC PAN Pinggir, DPC PAN Bathin solapan, dan DPC PAN Talang Muandau, sebagai agenda Rutin Pemilihan Ketua DPC PAN se - Kabupaten Bengkalis.
Dalam Muscab tersebut Ketua DPC terpilih berserta pengurus lainnya bertekat siap menjadikan PAN sebagai Partai Pemenang Pemilu tahun 2024 nanti.
Ketua Muscab H. Jafaar arief menjelaskan muscab yang diselenggarakan saat ini adalah perubahan aturan dimana beberapa bulan lalu sudah dilakukan permohonan bakal calon formatur dan selanjutnya baru menetapkan formatur.
"Untuk ketua formatur yang sudah ditetapkan pengurus DPW dan berkordinasi dengan pengurus DPD PAN kabupaten Bengkalis maka ketua formatur langsung ditetapkan sebagai ketua DPC PAN Se - Kabupaten Bengkalis," ujarnya. Rabu (21/07)

Salah satu seperti DPC PAN Mandau kata Jafaar arief menjelaskan kemarin yang mengajukan diri sebagai formatur ada 7 orang dan pada saat muscab tidak dapat hadir maka otomatis di diskualifikasi.
Nuansa baru kolaborasi yang kuat dalam formatur DPC PAN Mandau yaitu ada unsur tua dan muda. Ya jika dilihat memang target PAN untuk merebut kursi ketua DPRD kabupaten Bengkalis mendatang.
"Sementara Ketua formatur sesuai muscab kemarin yang ditunjuk sebagai Ketua di DPC PAN Mandau Adalah Abdul Rahim Alhas,"jelas Jafaar.
Disisi lain Ketua DPC PAN Mandau terpilih Abdul Rahim Alhas mengatakan sebagai ketua fotmatur sekaligus ketua DPC PAN Mandau yang sudah diamanahkan melalui muscab kemarin langkah awal adalah menyusun pengurus dan program kerja.
"Tentu ini akan kami susun dengan baik karena target PAN mandau kita kembalikan kejayaan Partai PAN di kabupaten Bengkalis merebut kursi ketua DPRD,"jelasnya. (Putra)

Berita Lainnya
KLH Respons Galian Tanah Diduga Ilegal di Simpang Kubu Kampar
MK Warning Keras Polri-Kejaksaan: Wartawan Tak Bisa Dipidana, Pasal 433–434 KUHP Baru Dilarang Sentuh Karya Jurnalistik
MK Tegaskan Wartawan Tak Bisa Dipidana, MHD Sanusi: Pasal 433–434 KUHP Baru Tak Boleh Jadi Alat Bungkam Pers
GMNI Minta Pemkab Inhil Anggarkan Program UHC Setahun Penuh
Pemkab Bengkalis Dukung Operasional PHR Wujudkan Swasembada Energi di WK Rokan
Turun Langsung ke Pos Ronda, Kapolres Kampar Serap Aspirasi Warga
Diduga Tambang Ilegal Kebal Hukum, Pusat Diminta Ambil Alih Kasus Galian Tanah di Kampar
PMII Bengkalis Nilai Tunda Bayar Jadi Alarm Pemkab Untuk Berbenah