Turun Langsung ke Pos Ronda, Kapolres Kampar Serap Aspirasi Warga
PMII Bengkalis Nilai Tunda Bayar Jadi Alarm Pemkab Untuk Berbenah
Disaat Hujan, Rumah Kosong di Jalan Anggur Merah Dilalap Api
Nusaperdana.com, Duri - Meskipun hujan turun begitu deras, tidak menghalangi api melalap sebuah rumah papan di jalan Anggur Merah, kelurahan Air jamban, Kecamatan mandau. Pada Senin (19/04) sekitar pukul 23.45 wib.
Rumah yang dalam keadaan kosong milik buk nel tersebut terbakar diketahui warga saat api sudah terlihat besar dan melaporkanya kepala pemadam kebakaran kecamatan Mandau
Dengan gerak cepat Tim UPT Damkar kecamatan Mandau Tak selang berapa lama tiba di tempat kejadian.
Anggota regu 1 di komandoi Komandan regu Jefrianto dengan 2 unit armada damkar langsung lakukan pemadaman.
"Pukul 00.25 wib api berhasil di padamkan, sementara penyebab kebakaran belum diketahui sumbernya". Ucap Danru 1 Jefrianto.
Kata Jefri saat melakukan pemadaman kondisi dilapangan sedang hujan lebat, sementara dari keterangan warga setempat rumah papan berukuran 4×6 meter itu sudah 8 tahun kosong. (Putra)

Berita Lainnya
GMNI Minta Pemkab Inhil Anggarkan Program UHC Setahun Penuh
Pemkab Bengkalis Dukung Operasional PHR Wujudkan Swasembada Energi di WK Rokan
Turun Langsung ke Pos Ronda, Kapolres Kampar Serap Aspirasi Warga
Diduga Tambang Ilegal Kebal Hukum, Pusat Diminta Ambil Alih Kasus Galian Tanah di Kampar
PMII Bengkalis Nilai Tunda Bayar Jadi Alarm Pemkab Untuk Berbenah
Sanusi Desak DPRD dan Aparat Hukum Awasi Penagihan Denda Triliunan Rupiah Perusahaan Sawit di Riau
Sanusi Dukung KPK: Sumpah Gubri Wahid Harus Diuji di Pengadilan, Bukan Opini Publik
PWI Bengkalis Silaturahmi dengan PN Bengkalis